2. Budidaya Tanaman Cabai
Cabai adalah salah satu bahan makanan yang tidak bisa lepas dari kebiasaan makan masyarakat Indonesia. Meskipun harga cabai sering melambung, permintaannya selalu tinggi, sehingga membuat budidaya tanaman cabai menjanjikan.
Baca Juga:
Gaspol Pertanian Berkelanjutan, Petrokimia Gresik Kerahkan 100 Drone
Di balik rasanya yang pedas namun nikmat, tanaman cabai menyimpan potensi keuntungan yang besar. Inilah beberapa alasan budidaya cabai menguntungkan.
Cabai memiliki permintaan yang tinggi karena kebanyakan masyarakat Indonesia tak bisa makan tanpa sambal.
Harga cabai bisa melejit tinggi di saat-saat tertentu, misalnya saat bulan Ramadan atau ketika terjadi gagal panen.
Cara menanam cabai cukup mudah dan bisa dilakukan di pekarangan rumah, sehingga tidak dibutuhkan modal yang besar.
Mengenal Potpourri, Cara Membuat, dan Manfaatnya
Tips Rumah dan Apartemen
Mengenal Potpourri, Cara Membuat, dan Manfaatnya
3. Budidaya Tanaman Tomat
Baca Juga:
Trik Ampuh Kendalikan Ulat Daun pada Tanaman Kubis
Tomat juga disukai untuk dibudidayakan di rumah karena dalam proses pembuatan sambal, tomat juga diikutsertakan. Budidaya tomat tidak memerlukan lahan yang luas, bahkan Anda bisa menanam di dalam pot. Namun, Anda perlu memastikan tanahnya tetap basah dan subur. Dilansir dari Liputan6, untuk memastikan Anda dapat memanen tomat yang berkualitas, pastikan Anda memilih bibit tomat yang bagus.
Selain itu, sirami tanaman tomat setiap hari. Jika ada tanaman lain yang tumbuh dan mengganggu pertumbuhan tomat, segera cabut agar tomat bisa tumbuh dengan baik dan tancapkan bambu di samping tanaman sebagai media tomat untuk merambat.
4. Budidaya Tanaman Kangkung